Headlines News :
Home » , » Sukseskan Swasembada Pangan 2017 dengan Mengikuti National Essay Competition 2015

Sukseskan Swasembada Pangan 2017 dengan Mengikuti National Essay Competition 2015

Written By Al Az Ari on Rabu, 22 April 2015 | 20.27


          

          National Essay Competition 2015 merupakan kegiatan yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Agronomi (HIMAGRO) Fakultas Pertanian UNiversitas Hasanuddin.  Kegiatan ini dapat menjadi sarana bagi mahasiswa untuk menuangkan ide kreativitasnya dalam bentuk esai untuk Indonesia yang lebih baik di masa yang akan datang. 
               Tema Essay yaitu “Regenerasi Tani Menuju Swasembada Pangan Berkelanjutan” yang dapat dikaitkan dengan beberapa sub tema, diantaranya:
·         Kemandirian Pangan Lokal Berdaya Saing Global
·         Swasembada Pangan 2017
·         Optimalisasi Lahan Pertanian
·         Pengembangan Varietas Pangan Lokal
·         Kebijakan pemerintah / politik
·         Pemberdayaan masyarakat (Community Empowerment)
·         Sains, Teknologi, dan Inovasi


Persyaratan Peserta
  • Peserta lomba essay adalah mahasiswa (sarjana dan diploma) yang masih aktif dari seluruh perguruan tinggi di Indonesia.
  • Peserta mengikuti lomba secara perorangan atau kelompok (maksimal 2 orang).
  • Peserta dapat mengirimkan maksimal dua naskah essay
Jadwal Kegiatan
 
Waktu
Keterangan
20 April 2015
Sosialisasi Lomba Essay
20 April - 21 Mei 2015
Waktu maksimal penerimaan karya (via email)
21-23 Mei 2015
Seleksi Administrasi dan Karya
23 Mei 2015


Pengumuman Hasil Lomba Essay melalui blog agronomiunhas.blogspot.com.
24 29 Mei 2015
Pengurusan Administrasi Pemenang Lomba Essay
30 - 31 Mei 2015
Pengiriman Sertifikat NEC 2015 dan sertifikat juara serta hadiah lainnya (via e-mail dan rekening)
 

Untuk Panduan Lengkap Mengenai National Essay Competition 2015 dapat diunduh di link berikut : 
Panduan Essay
Untuk Formulir Lomba dan Lembar Orisinalitas dapat diunduh di link berikut :
Formulir



Contact Person :
 Imah      (08114161235)
 Asmah  (085395035811)
 Andry    (089694362190)
Update Informasi mengenai National Essay Competition 2015
Blog                : agronomiunhas.blogspot.com
Facebook        : Himagro Faperta Unhas 
BBM               : 53D29514
Share this article :

3 komentar:

  1. Assalamu'alaikum wr. wb. selamat pagi. maaf, kemarin saya sudah mengirim sms ke CP NEC 2015 tetapi belum ada jawaban. saya ingin bertanya, apakah peserta mengirim biaya pendaftaran terlebih dahulu ke rek. panitia lalu kemudia mengirim sms format pendaftaran ? terima kasih

    BalasHapus
  2. waalaikum salam wr.wb.
    sebelum mengirimkan naskah, saudara terlebih dahulu melakukan pembayaran ke no.rek yang tertera pada panduan diatas. diusahakan sesegera mungkin untuk melakukan konfirmasi sms setelah pembayaran dilakukan.
    terima kasih

    BalasHapus
  3. Assalamu'alaikum wr. wb. maaf, kapan pengumuman essay NEC 2015 ya ?

    BalasHapus

jadilah bagian dari seribu orang yang menyukai blog ini, dengan mengikuti kami di Laman Facebook. Budidaya Pertanian, mengenai kritik dan saran kami sangat mengharapkan demi sempurnanya informasi yang kami sampaikan
 
Support : Facebook: AL AZ ARI/'>Ari Sandria | Agronomi Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. AGRONOMI UNHAS - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template